Hello Word!

Belajar Finansial

Salah satu skill orang dewasa yang harus dimiliki yakni melek finansial. Melek finansial bukan berarti harus penguasa A sampai Z ilmu ekonomi. Untuk orang awam mungkin hanya sebatas bagaimana mendapat uang, mengelola uang, dan mengeluarkan uang.

Setelah saya beberapa hari belakangan ini membaca berkaitan dengan finansial, ternyata seru juga. Bagimana mengelola uang dengan baik dan benar membutuhkan ilmu yang cenderung rumit. Instrumen investasi pun bermacam-macam mulai dari risko rendah hingga tinggi. Tentu saja resiko sangat berkaitan, semakin tinggi resiko semakin tinggi juga keuntungan.

Dari ilmu finansial pun bisa untuk meraba masa depaupun suatu negaran atasuatu negara. Kurs harga mata uang, kurs saham, daya daya beli masyrakat sangat berkaitan. Bahkan kebijakan politik sangat berpengaruh.

Tapi ada yang lebih penting dari mengelola uang yakni bagaimana cara mendapat uang tersebut. Bagimana cara kita mendapat uang dengan usaha seminimal mungkin dengan hasil semaksmial bahkan tak terhingga, tentu saja tanpa melanggar peraturan.

Yang saya suka dari belajar finansial saya jadi belajar banyak hal sekaligus. Mulai dari pengembangan diri sampai politik.